GBPUSD terdepresiasi menuju 1.2332 tertekan oleh penguatan dolar lebih lanjut, data domestik dan menurunnya permintaan hipotek membatasi ruang bagi BoE untuk tetap bersikap hawkish,...
Pada hari Kamis , pekan lalu Sterling turun di bawah 1.2600 terhadap Dolar AS untuk pertama kalinya sejak Juni. Penurunan berlanjut selama sesi perdagangan...
BoE memilih pendekatan yang lebih hati-hati dibandingkan dengan bank sentral lainnya, yang bergegas menaikkan suku bunga untuk meredam tekanan inflasi yang intens. Akibatnya, inflasi...
Komentar Gubernur Bank of England, Andrew Bailey pada hari Kamis menyiratkan, bahwa pasar keuangan salah dalam menilai peningkatan tingkat pertumbuhan upah dan pemulihan inflasi...
Minggu yang penuh kejutan, dimana BOE pada hari Kamis( 22/06), mengejutkan pasar dengan kenaikan suku bunga +50 bp menjadi 5,00% untuk mengatasi inflasi. CPI...
Karena ketidakpuasan investor atas keengganan Beijing untuk mengumumkan langkah-langkah dukungan khusus, saham China memimpin penurunan di pasar Asia. Penurunan terbesar terjadi di Hong Kong,...