Pasangan mata uang NZDUSD, yang menyatakan nilai dolar Selandia Baru terhadap dolar AS, biasanya menguat di belakang sentimen risiko positif. Memang, NZDUSD sekarang diperdagangkan pada level yang jauh lebih tinggi dari posisi terendah Maret 2020, saat ekuitas global jatuh setelah sentimen risiko runtuh sebagai tanggapan terhadap krisis COVID-19.Baru-baru ini, NZDUSD telah menembus level pertahanan jangka menengah di sekitar 0,6796. Melesat di atas harga pembukaan tahun 2020 di 0,6733. Dan Level Psikologi 0,7000 berdiri menantang reli kiwi selanjutnya.
Pada struktur harga periode 1 jam, masih memberikan bias naik dan baru saja menembus resistance 0,6917 dan mencetak harga tinggi baru di 0.6944, Jadi ada kemungkinan reli lanjutan akan menguji level penting 0.7000 sebagai zona resistance yang terbentuk pada Juni 2018 dan saat ini harga mendekati rata-rata tinggi akhir tahun Dec’2018 – Maret’2019.
Click here to access the Economic Calendar
Ady Phangestu
Market Analyst
Disclaimer : Materi ini disediakan sebagai komunikasi pemasaran umum dengan tujuan hanya sebagai informasi semata dan bukan sebagai riset investasi independen. Di dalam komunikasi ini tidak mengandung saran maupun rekomendasi investasi atau permintaan dengan maksud untuk pembelian atau penjualan instrumen keuangan apa pun. Semua informasi yang disajikan berasal dari sumber yang terpercaya, bereputasi baik. Segala informasi yang memuat indikasi kinerja masa lalu bukan merupakan jaminan atau indikator atas kinerja masa depan yang bisa diandalkan. Pengguna harus menyadari, bahwa segala investasi dalam Produk dengan Leverage memiliki tingkat ketidakpastian tertentu dan bahwa segala investasi sejenis ini melibatkan risiko tingkat tinggi yang kewajiban dan tanggung jawabnya semata-mata ditanggung oleh pengguna. Kami tidak bertanggung jawab atas kerugian yang timbul dari investasi apa pun yang dilakukan berdasarkan informasi yang disediakan dalam komunikasi ini. Dilarang produksi ulang atau mendistribusikan lebih lanjut komunikasi ini tanpa izin tertulis sebelumnya dari kami.
Peringatan Risiko : Perdagangan Produk dengan Leverage seperti Forex dan Derivatif mungkin tidak cocok bagi semua investor karena mengandung risiko tingkat tinggi atas modal Anda. Sebelum melakukan perdagangan, harap pastikan bahwa Anda memahami sepenuhnya kandungan risiko yang terlibat, dengan mempertimbangkan tujuan investasi dan tingkat pengalaman Anda dan bila perlu carilah saran dan masukan dari pihak independen.